Kapolres Manokwari, Menerima Kunjungan Bupati Manokwari
Polres Manokwari – Kapolres Manokwari Akbp Parasian H. Gultom, S.I.K., M.Si yang didampingi Wakapolres Kompol Agustina Sineri S.Pd menerima kunjungan Bupati Manokwari Bapak Hermus Indou di ruang kerjanya, rabu 22/06/2022.
Dalam kunjungan bupati manokwari kapolres manokwari bersama wakapolres menyambut baik dimana kunjungan ini merupakan hubungan silahtuhrahmi antara pemerintah daerah dan polres manokwari khususnya.
Sementara, Kapolres Manokwari Akbp Parasian H. Gultom, S.I.K., M.Si menyebut, kehadiran bapak Bupati merupakan kunjungan silahtuhrahmi yang membicarakan situasi Kamtibmas serta sinergitas pemerintah daerah khususnya Kabupaten manokwari dan polres manokwari.
Selama pelaksanaan giat kunjungan berjalan dengan aman dan lancar.
*_Sihumas Polres Manokwari Mengabarkan_*